PENGARUH MOTIVASI, GAYA KEPEMIMPINAN DAN KOMPENSASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA PT. PLN RAYON UNAAHA

  • IRHAM NATSIR KELANA UNIVERSITAS LAKIDENDE, UNAAHA, SULAWESI TENGGARA
  • IRDAWATI UNIVERSITAS LAKIDENDE, UNAAHA, SULAWESI TENGGARA
Keywords: Motivasi, Gaya Kepemimpinan, Produktivitas, Kompensasi

Abstract

 

Pengaruh Motivasi, Gaya Kepemimpinan dan Kompensasi Terhadap Produktifitas Karyawan PT. PLN Rayon Unaaha Kabupaten Konawe. Populasi sampel ditentukan dengan teknik proporsional random sampling, dengan responden sebanyak 50 orang. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode kuesioner (angket) dan dokumentasi. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis deskripsi persentase dan analisis regresi linier berganda. Berdasarkan hasil analisis yang dilakukan pada penelitian ini, menunjukan bahwa secara parsial variabel independen (motivasi, gaya kepemimpinan, dan kompensasi) mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap variabel dependen (produktivitas karyawan). Dari ketiga variabel tersebut diketahui bahwa variabel kompensasi memiliki pengaruh besar terhadap produktivitas karyawan.

Published
2021-08-30
How to Cite
IRHAM NATSIR KELANA, & IRDAWATI. (2021). PENGARUH MOTIVASI, GAYA KEPEMIMPINAN DAN KOMPENSASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA PT. PLN RAYON UNAAHA. JURNAL EKONOMI, SOSIAL & HUMANIORA, 3(01), 139-146. Retrieved from https://sthf.ac.id/jurnalintelektiva.com/index.php/jurnal/article/view/591